Saturday 19 March 2011

Hutan Batu (Stone Forest)




Hutan Batu yang dalam bahasa aslinya, China, disebut Shilin, adalah batuan alami yang dibentuk dari air yang terus menerus menggelegak menerpa permukaan dan mengikis bebatuan yang ada dan meninggalkan bentuk berupa tiang-tiang alami. Ciptaan alam yang Indah dan mempesona. Hutan batu ini, tampak sangat mengesankan, artistik, dan sedikit misterius. Daerah ini ternyata dikenal semenjak dinasi Ming dan dianggap sebagai ‘Keajaiban Dunia Pertama'.


No comments:

Post a Comment