Sunday, 1 May 2011

Danau Tanganyika


Danau Tanganyika adalah danau air tawar kedua terbesar dan terdalam kedua, setelah Danau Baikal di Siberia; juga danau terpanjang di dunia. Danau ini berada antara empat negara - Burundi, Republik Demokratik Kongo (DRC), Tanzania, dan Zambia, dengan DRC (45%) dan Tanzania (41%).

Danau Tanganyika adalah danau air tawar terdalam di Afrika dan yang kedua di dunia dengan kedalaman maksimum 1470 meter (4.823 kaki).

No comments:

Post a Comment